Manfaat sayur sayuran organik untuk tubuh

 

hai guysss apakah kalian tau sayuran organik, sayur mayur organik adalah tanaman yang di budi dayakan di lahan yang sehat tanpa campur tangan bahan kimia mulai dari bibit ataupun benih pupuk bahan pembasmi hama maupun sat pemacu pertumbuhan pada sayur maupun buah.
pembudidayaan sayur maupun buah buahan orgabnik doilakukan tanpa ada campur tangan bahan kimia atau menggunakan bahan bahan alami.
hal ini di lakukan untuk menjaga ekosistem dari yang terkecil hingga manusia.
secara garis besar, metode uini di maksudkan untuk menghasilkan bahan pangan bermutu tinggi dan bergizi tanpa ada tercampur unsur kimiawi.
sayur mayur dan buah buahan organik mengandung 50% lebih banyak anti oksidan yang sangat baik untuk mebuang racun yang terendap dalam tubuh kita.
sayur mayur dan buah buahan organik juga mengandung lebih banyak vitamin dan zat besi yang sangat di butuhkan oleh tubuh manusia.
dengan mengkonsumsi sayur dan buah organik dapat menekan resiko pertumbuhan kanker pada tubuh kita loh guys dan juga bisa membantu menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh kita serta bisa membantu menjaga berat badan kita loh guysss.
keunggulan sayur dan buah organik dapat di simpan lebih lama karena tidak tercampur bahan kimiawi, keunggualan sayuran organik antara lain lebih sehat untuk tubuh namun sayur dan buah organik memang kurang menarik di dari sisi warna apa lagi sayur dan buah organik terkadang bisa ada terdapat ulat di dalamnya yang menandakan sayur dan buah tidak menggunakan bahan kimiawi.

dan ini beberapa hal mengapa sayur dan buah organik lebih sehat bagi tubuh

1. jauh lebihj sehat di bandingkan sayur dan buah yabng terkena bahan kimiawi

tidak dapat di pungkiri sayur dan buah organik sangat baik untuk tubuh terutama untuk menjaga kesehatan tubuh kita

2. memiliki kualitas kesegaran yang bagus

sayur dan buah organik yang tidak terpapar bahan kimiawi bisa di bilang jauh lebih segar dari pada buah dan sayur non organik, sayur dan buah organik biasa di jual langsung untuk menjaga kesegaran sayur dan buah tersebut

3. dapat memperkjuat sistem imun dan kekebalan tubuh

terkadang sayur dan buah dilakukan rekayasa genetik untuk mendapatkan hasil yang baik. namun berbeda dengan sayur dan buah organik yang memang lebih sehat dan baik untuk tubuh kita terutama untuk menaikkan imun atau kekebalan ttubuh seseorang. sistem imuin yang sangat di butuhkan oleh tubuh kita di dapat dari nutrisi dan vitamin yang terkandung dalam sayur dan buah organik tersebut.