pada umumnya kecap digunakan untuk kebutuhan masak sehari hari , karena kecap sebagai salah satu penyedap alami yang digunakan setiap orang yang suka terhadap dunia kuliner ,

namun pada zaman sekarang ini masi ada sebagian orang yang mengganggap sampai mempercayai jikalau mengkonsumsi makanan dengan / menggunakan kecap adalah salah satu sumber dalam membantu penghitaman kulit yang dapat mengurangi rasa percaya diri anda nantinya, namun pertanyaanya adalah apakah benar kenyataanya seperti itu?

sebelum kita menjawab untuk mengetahui kebenaran pertanyaan diatas berikut beberapa kesamaanya , dimana pada sewaktu seseorang yang mendapatkan luka contohkan saja terkena luka pisau pada lengan , benar adanya sedikit kemungkinan membuat luka akan cepat sembuh ketika anda mengkonsumsi makanan makanan seperti telur , udang , ikan dan bukan hanya memperlambat penyembuhan pada luka , efek yang diterima pada tubuh ketika sudah mengkonsumsi beberapa jenis makanan yang disebutkan tadi menimbulkan rasa gatal , luka menjadi bernana dan lain sebagainya , namun dalam hal ini juga memiliki sisi positif dari makanan tersebut karena ketika adanya luka pada tubuh seseorang dimana membutuhkan protein yang tinggi  untuk dapat membangun kembali sel sel dan juga jaringan yang rusak pada tubuh seseorang

jadi kita setidaknya telah mengetahui sedikit banyaknya mana yang bisa mempengarui yang sifatnya berkelanjutan atau ketergantungan , sama halnya dengan kecap manis , belum ada pakar pakar ahli kesehatan yang menunjukan bahwa kecap manis dapat membuat kulit menjadi hitam , apalagi bagi seseorang yang mendapatkan luka , sedikit kemungkinan hanya dengan beranggapan karena benar adanya ketika luka kering dan sebelumnya telah mengkonsumsi kecap manis , namun perlu anda ketahui yang lebih memungkinkan membuat kulit hitam yakni bagi orang orang yang suka mengkonsumsi obat obatan walaupun hanya mendapatkan luka kecil , kemudian yang lebih sering umum dimana kulit akan berubah berwarna hitam ketika terkena paparan sinar matahari

jadi kesimpulanya adalah , belum ada penelitian mengatakan bahwa kecap manis dapat menimbulkan / mempengaruhi kulit menjadi hitam  , karena kecap manis adalah olahan alami dari tumbuh tumbuhan yang kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh manusia dan sangat sekali kemungkinan sisi atau zat negatif yang terkandung pada kecap manis